Berkisah tentang pertemanan antara Mupid, Jabir, dan Rangga. Ketiganya besar dari latar belakang keluarga yang berbeda, Mupid besar dari tradisi pesantren yang kuat. Ayah Mupid (Haji Alim) terkenal paling alim di kampung Sukaraya dan berjiwa bisnis. Sementara keluarga Kabir, sejak ayahnya (Sutejo) keluar bekerja dari bank kemudian berjualan obat herbal, menjadi keluarga yang taat dengan menjala…
Muhammadiyah memasuki usia satu abad. Banyak yang telah disaksikan, dan banyak yang telah dilakukan. Pada zaman kolonial, Muhammadiyah menjadi avant garde dengan mengajarkan pemahaman agama yang terbuka dan maju. Merintis pendidikan Islam modern, serta mendirikan lembaga sosial. Di masa revolusi kemerdekaan, Muhammadiyah aktif memobilisasi perlawanan militer dan menyusun dasar-dasar kenegaraan …