Buku ini terbagi menjadi tiga bagian: Sukses Dimulai dari Pikiran, Jaga Kata-Kata Anda, dan Tuhan Membantu Orang yang Bertindak. Buku ini membantu Anda untuk percaya bahwa apa pun yang Anda inginkan, Anda dapat melakukannya. Jeff Keller juga menceritakan tentang kisah-kisah inspiratif dari orang-orang yang berhasil dalam pekerjaan dan bisnis mereka. Tentu saja, meninggalkan pekerjaan utama tida…
Proses pembangunan sistem dan pembangunan integritas individu merupakan sinergi menuju keseimbangan dalam mengoptimalkan kinerja. Namun demikian proses penyadaran individu membangun integritas membutuhkan upaya yang lebih sabar dan rumit dibandingkan membangun sistem.Proses penyadaran individu membangun integritas tidak akan pernah cukup dengan menerapkan suatu standar dan aturan yang ketat dan…
Pancasila memuat hakikat kebudayaan yang bersumber dari nilai-nilai ketuhanan humanistik, yang menuntut perwujudannya melalui kerja kemanusiaan demi tegaknya keadilan dan keadaban manusiawi.Sayangnya, akibat perubahan basis material kebudayaan di masyarakat, nilai budaya yang luhur itu tergerus menjadi simbol tanpa arti, sehingga Pancasila tinggal menjadi “hiasan dekoratif”, tidak menjadi s…
Buku ini tidak mengangkat dimensi IQ yang sudah tuntas dibahas oleh para ahli, namun bagaimana cara menyatukan tiga potensi dasar dalam satu kesatuan untuk menciptakan manusia seutuhnya, yaitu manusia yang tidak saja memiliki intelektualitas namun juga memiliki kecerdasan emosi yang dituntun oleh kecerdasan spiritual. Buku ini secara khusus membahas bagaimana cara membangun prinsip hidup dan ka…
Sejak berakhirnya Perang Salib hingga kini, Barat (kristen) tidak henti-hentinya melakukan upaya pencitraan terhadap Islam dan umatnya sebagai ancaman bagi peradaban hidup manusia. Opini dunia digiring oleh Barat kepada pemahaman bahwa Islam identik dengan fundamentalis, ekstrimis, bahkan teroris. Buku ini mencoba membedah ada apa di balik demonologi, islam tersebut, siapa aktornya dan siapa pu…
Buku ini memaparkan secara detail tentang kiat-kiat dan strategi bagaimana mengelola emosi dengan efektif. Langkah-langkah dan teknik-teknik terapi diri dapat dipelajari dan terpakan untuk diri Anda sendiri sehingga akan membuat Anda menjadi cerdas secara emosional. Buku manajemen emosi ini menjelaskan tentang konsep dan teori serta bagaimana mengaplikasikannya dalam kehidupan sehari-hari. Buku…