Buku ini mencoba memaparkan metode-metode penelitian yang sering digunakan dengan disertai contoh-contoh bentuk penelitian. Dengan demikian, diharapkan pembaca dapat mudah memahami dan menentukan metode apa yang akan digunakan dalam penelitiannya
Buku ini ditulis oleh para penulis yang pernah dilibatkan dalam penulisan Naskah Khutbah Jum’at Kementeriaan Agama RI dan disusun berdasar tema-tema pokok, yakni: Menuntut Ilmu; Dunia Kerja, Sedekah dan Ibadah; Adat Istiadat Islam; dan Hari-hari Besar Islam. Ini merupakan salah satu upaya untuk menyediakan bahan bacaan pendek dengan durasi 7 (tujuh) menit bagi para pegiat dakwah terutama di l…